
Berita Sepakbola
Kumpulan berita utama, statistik, opini, hasil dan jadwal pertandingan dari dunia sepakbola dan liga-liga top Eropa seperti Liga Inggris, Serie A, La Liga, Bundesliga, dan Ligue 1
Berita Sepakbola Lainnya
Berita Transfer: Manchester United Siap Lepas Raphael Varane di Januari 2024
Prediksi Susunan Pemain Manchester City vs Aston Villa - Liga Inggris
Berita Barcelona: Marc-Andre ter Stegen Berpeluang Jalani Operasi Terkait Cedera Punggung
Berita Liverpool: Jurgen Klopp Berikan Kabar Soal Cedera Joel Matip
Berita Transfer: Aaron Ramsdale Tidak Pindah ke Newcastle United dari Arsenal Pada Januari 2024
Berita Transfer: Arteta Bahas Masa Depan Ramsdale di Arsenal
Berita MU: Rashford dan Antony Inkonsisten, Jadon Sancho Diharapkan Bisa Kembali ke Tim Utama
Para pemain MU ingin Sancho kembali ke tim utama
Berita Arsenal: Jorginho Ungkapkan Cara Agar Arsenal Bisa Juarai Liga Inggris 2023/24
Gelandang Arsenal, Jorginho meminta rekan-rekannya untuk terus bisa tampil ganas di setiap pertandingan Liga Inggris 2023/24 agar membuka peluangnya dalam meraih gelar pada akhir musim nanti.
Berita Barcelona: Xavi Sanjung Joao Felix usai Jadi Pahlawan Kemenangan vs Atletico Madrid
Pelatih Barcelona, Xavi Hernandez memberikan pujian kepada Joax Felix yang bermain impresif di laga krusial La Liga 2023/24 kontra Atletico Madrid, ketika dirinya menjadi pahlawan kemenangan lewat golnya.
Berita Transfer: Nick Pope Cedera, Newcastle United Dapat Kesempatan Rekrut David De Gea
Newcastle United dapatkan kesempatan rekrut David de Gea
Prediksi Susunan Pemain Arsenal vs Luton Town – Liga Inggris
Arsenal akan berhadapan dengan Luton Town dalam lanjutan kompetisi Liga Inggris di Kenilworth Road pada Rabu (6/12) dini hari WIB. Tim tamu tidak dapat menurunkan beberapa pemain kunci akibat cedera.
Berita Transfer: Manchester United Siap Saingi Newcastle United dalam Perburuan Kenneth Taylor
Merasa masih memiliki kekurangan kekuatan di lini tengah, Manchester United ikuti perburuan dengan Newcastle United untuk menggaet pemain Ajax Amsterdam, Kenneth Taylor pada Januari 2024 nanti.
Berita Chelsea: Mauricio Pochettino Puji Enzo Fernandez Setelah Cetak Gol Perdana di Liga Inggris
Berita Liverpool: Trent Alexander-Arnold Bangga Setelah Cetak Gol Penentu vs Fulham
Berita Liverpool: Jurgen Klopp Soroti Perkembangan Penting Trent Alexander-Arnold
Berita MU: Harry Maguire Kecam Minimnya Intensitas Setan Merah Setelah Kalah dari Newcastle United
Berita Barcelona: Joao Felix Senang Bisa Pastikan Kemenangan Saat Melawan Atletico Madrid
Berita Chelsea: Cetak Gol Perdana, Levi Colwill Puas Bisa Bantu Timnya Raih Kemenangan
Berita Chelsea: Pochettino Puas dengan Kemenangan vs Brighton
Komentar Pochettino soal kemenangan Chelsea va Brighton
Berita MU: Tampil Buruk, Erik ten Hag Akan Berbicara dengan Rashford Mengenai Performanya
Terkait performa buruk Marcus Rashford saat hadapi Newcastle United, Erik ten Hag selaku pelatih Manchester United nampak membicarakan penampilan individunya dan menegaskan masih memberikan dukungan penuh kepadanya.
Berita Barcelona: Diincar Tim Arab Saudi, Marcos Alonso Takkan Tinggalkan Barca
Diincar tim Arab Saudi dan sudah sulit dapatkan tempat reguler di Barcelona, Marcos Alonso nyatanya takkan tinggalkan Blaugrana pada jendela transfer musim dingin 2024 usai masih masuk ke dalam rencana dari Xavi Hernandez.
Berita MU: Marcus Rashford Dikritik vs Newcastle United, Harry Maguire Pasang Badan
Bek Manchester United, Harry Maguire pasang badan membela Marcus Rashford atas kritikan yang diterima selepas laga melawan Newcastle United di Liga Inggris 2023/24. Dia, menyatakan apabila Rashford telah menunjukkan etos kerja secara baik.
Susunan Pemain Barcelona vs Atletico Madrid – La Liga
Barcelona dan Atletico Madrid berhadapan dalam lanjutan kompetisi La Liga. Tim tuan rumah kembali menurunkan Frenkie de Jong, sedangkan lawan mereka kembali menggunakan formasi 3-5-2.
Susunan Pemain Manchester City vs Tottenham Hotspur – Liga Inggris
Manchester City dan Tottenham Hotspur berhadapan dalam lanjutan Liga Inggris di Etihad Stadium. Josko Gvardiol diturunkan untuk Nathan Ake, sementara tim tamu kembali menggunakan lini belakang tanpa bek tengah murni akibat permasalahan cedera.