Bonucci menyalami pemain Fiorentina / Jonathan Moscrop/Getty Images
Juventus secara mengejutkan kalah 0-3 dari Fiorentina dalama lanjutan laga Serie A 2020/21 pada Rabu, 23 Desember 2020. Kekalahan ini membuat mereka tertinggal tujuh poin dari pimpinan klasemen sementara, Milan. Juve saat ini menempati posisi empat klasemen sementara.
De Ligt dan Alex Sandro sedang melakukan pemanasan / Soccrates Images/Getty Images
Dua bek Juventus melakukan pemanansan jelang laga dimulai
Juan Cuadrado meninggalkan lapangan setelah mendapatkan kartu merah / Jonathan Moscrop/Getty Images
Juventus harus bermain dengan 10 pemain setelah Juan Cuadrado diusir wasit pada menit 18.
Dusan Vlahovic berhasil mencetak gol pertama Fiorentina / Gabriele Maltinti/Getty Images
Dusan Vlahovic membawa Fiorentina unggul 1-0 dari Juventus
Dejan Kulusevski berlari dengan bola, dikerja pemain lawan / Jonathan Moscrop/Getty Images
Dejan Kulusevski mencoba membangun serangan Juventus ke daerah pertahanan Fiorentina.
Selebrasi pemain Fiorentina setelah Alex Sandro mencetak gol bunuh diri / Chris Ricco/Getty Images
Alex Sandro mencetak gol bunuh diri ke gawang Juventus dann memberikan keunggulan 2-0 bagi Fiorentina
Gol ketiga Fiorentina dicetak Martin Caceres / Soccrates Images/Getty Images
Mantan bek Juventus, Martin Caceres memperbesaer keunggulan Fiorentina menjadi 3-0 dari tuan rumah.
Pemain juventus terlihat frustrasi setelah ketinggalan 0-3 dari Fiorentina / Jonathan Moscrop/Getty Images
Tiga pemain Juventus tertunduk lesu setelah timnya ketinggalan 0-3 dari Fiorentina
Pirlo berdiri di luar lapangan / Jonathan Moscrop/Getty Images
Pelatih utama Juventus, Andrea Pirlo berdiri dari luar lapangan memperhatikan gerakan Cristiano Ronaldo
Federico Chiese menyalami kiper Fiorentina / Jonathan Moscrop/Getty Images
Peluit panjang dibunyikan, Chiesea memberikan selamat kepada mantan rekan setimnya di Fiorentina.
Andrea Pirlo protes ke wasit di pinggir lapangan / Soccrates Images/Getty Images
Andrea Pirlo kecewa setelah timnya kalah telak 0-3 dari Fiorentina